Spesifikasi Dan Fitur Samsung Galaxy S5 Rilis April 2014. bada kesempatan yang baik ini saya akan share tentang spesifikasi s5 yang sebentar lagi akan hadir menemani hari-hari sobat setelah kemaren dari pihak samsung telah merilis s4 dan sahabat di bawah nya kini Samsung kembali merilis smartphone terbaru dengan spesifikasi yang canggih yaitu Samsung galaxy s5, smartphone ini akan menjadi generasi terbaru dari seri sebelumnya seperti Samsung galaxy s4 yang sudah beredar dipasaran bahkan di antara kalian mungkin ada yang sudah memelikinya. Memang tidak ada informasi resmi dari samsung tentang spesifikasi maupun fitur yang akan dibundel di smartphone terbaru samsung galaxy s5, walaupun belum ada rilis resmi tetapi spesifikasi dari smartphone ini sudah bocor di dunia maya seprti yang akan kita di bahas pada kesempatan yang baik ini.
Samsung galaxy s5 menggunakan sistem operasi Android 4.4 KitKat dengan prosesor terbaru quad core Qualcomm Snapdragon 800 CPU berkecepatan 2.5GHz. Smartphone ini diperkirakan akan menjadi smartphone tercepat dikelasnya yang mampu menjalankan aplikasi maupun game berat sekalipun, apalagi ditambah dengan RAM 3GB membuat Samsung Galaxy S5 tambah tangguh dan akan menjadikan smartphone ini dengan tenaga handal mampu manyapu semua aplikasi yang dijalankannya dengan lancar
Samsung galaxy s5 menggunakan layar sentuh dengan ukuran layar 5,25 inci AMOLED mempunyai resolusi 1440 x 2560 piksel mengunakan teknologi QHD. Dengan teknologi dan resolusi tersebut sudah bisa dipastikan smartphone ini mempunya warna sangat tajam dan layar yang cerah sehingga nyaman dilihat.
Samsung galaxy s5 sudah dilengkapi dengan kamera beresolusi 16 megapiksel mampu menangkap gambar dan video dengan resolusi tingga sehingga hasil yang diperoleh sangat baik. Untuk kamera depan smartphone ini menyematkan kamera 2 megapiksel yang dapat digunakan untuk video call maupun untuk memotret foto sendiri.
Untuk mobilitas, Samsung galaxy s5 juga tidak tanggung-tanggung dengan dilengkapi baterai Lithium-Ion berkekuatan 3200mAh sehingga pengguna dapat memaksimalkan menggunakan smartphone baik untuk menelpon, mendengarkan musik, manggambil gambar maupun menonton video dan tidak takut untuk cepat kehabisan baterai.
Demikan sedikit Spesifikasi Dan Fitur Samsung Galaxy S5 Rilis April 2014 nanti, tidak banyak yang dapat dibongkar dari Samsung galaxy s5 karena informasi spesifikasi lengkap masih belum dipublis resmi oleh samsung dan menurut rumor yang beredar di internet samsung galaxy s5 akan dirilis resmi sekitar bulan maret atau april 2014. untuk haga smarphone ini saya sendiri belum bisa meblikasikan nya :D
DOWNLOAD POINT BLANK OFFLINE [HOT!!]
DOWNLOAD POINT BLANK OFFLINE [HOT!!]
- Seemore at: http://www.viotekno.com/spesifikasi-dan-fitur-samsung-galaxy-s5-rilis-april-2014/#sthash.nwsepVd3.dpuf